Pilot Projek SID
16 November 2017 12:51:35 WIB
Trenggalek, 16/11/2017 System Informasi Desa ( SID ) merupakan aplikasi yang saat ini digeluti Pemerintah Desa dalam mengembangkan berbagai informasi melalui media elektronic yang bisa di akses warga desanya juga masyarakat luas yang akan memperoleh Informasi dari desanya,perkembangan era digital yang semakin maju dan perkembangan zaman yg semakin pesat kini Desa-Desa yang ada di kabupaten Trenggalek di tuntut mempunya System informasi Desa yang bisa di akses dari mana saja dan kapan saja.
Desa pakel adalah salah satu desa binaan KOMPAK yang sudah melakukan hal tersebut,sehingga Frofil desa pakel sudah bisa di baca setiap orang yang mengunjungi web nya.
system informasi bisa terlaksana dengan mudah tentunya tidak terlepas dari peran operator yang selalu kerja keras dalam menyajikan berbagai informasi,dan karena ke uletan dan ketekunan sehinggs Desa pakel sudah bisa Online duluan,setelah melalui beberapa kali gemblengan Operator baru dapat Online.Kerja sama antara Pemdes dan Dinas KOMINFO kabupaten Trenggalek yang akirnya mebuahkan Hasil yg positif sehingga Desa Pakel dapat di akses dari mana saja dan kapan saja.
karena SID tersebut potensi potensi yang ada di wilayah Desa Pakel Pule ini dapat di kembangkan dari berbagai Dinas dan Instansi terkait untuk memajukan desa pakel dan semua Warga Masyarakat yang ada di Desa Pakel Khusus nya.karena ke sungguhan dan ketelatenan Operator SID dalam Menyajikan Berita Kpd Masyarakat dan Publik desa pakel di jadikan Pilot Projek yang ada di kabupaten Trenggalek.
pada hari Rabu tanggal 15 sampai tgl 16 hari Kamis bulan November tahun 2017 Kabupaten trenggalek bersama Dinas PMD mengadakan BIMTEK pengembangan Sistem Informasi Desa yang dilaksanakan di Hotel Gotong Royong dan Aula Dinas PMD dan 2 orang Operator SID dari desa pakel menjadi salah satu Narasumber pada kegiatan tersebut.sehingga Operator Desa tersebut bisa menjadi Inspirasi bagi Desa Desa yang lain supaya makin mengembangkan dirinya supaya lebih canggih dan desanya makin maju.
Kegiatan diatas adalah gelombang pertama yang diikuti 35 Operator dari 35 Desa yang ada di Kabupaten Trenggalek,juga Pendamping Desa Antusias Mengikuti acara tersebut,tak ketinggalan dari Team KOMPAK juga selalu menjadi penyemangat para Operator dari Desa.
Operator yang menjadi narasumber pada kegiatan tersebut dari desa pakel Pule 1.AGUS MARJUNI dan 2.NANING WAHYUNI SPd,
kedepan untuk semakin Memajukan SID ini Kami opertor masih perlu banyak dukungan masukan masukan dari masyarakat yang ada di Desa pakel.
Dokumen Lampiran : PILOT PROJEK SID
Komentar atas Pilot Projek SID
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- PENGANTARAN KOTAK SURAT SUARA PILKADA DI DESA PAKEL
- PENANAMAN POHON PUCUNG UNTUK TUTUP SUMBER
- PENINGKATAN KAPASITAS LINMAS DESA PAKEL
- PELATIHAN PEMBUATAN PANGAN BERBASIS LOKAL TINGKATKAN KETAHANAN PANGAN DI DESA PAKEL
- Pembagian Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Bulan November
- PENGHIJAUAN DESA DENGAN MENANAM MANGGIS
- PENINGKATAN SDM BAGI KADES DAN PERANGKAT DESA